Kamis, 13 Maret 2014

Samsung Galaxy Star S5282 dengan Dual SIM pemilik Harga Minim

Pada saat ini Samsung Electronics Indonesia telah kembali meluncurkan rangkaian dari produk Samsung Galaxy Series untuk pasaran menengah yakni Galaxy Star, Samsung Galaxy Fame, dan Galaxy Young yang telah menyesuaikan sebuah gaya hidup anak muda di dalam memenuhi sebuah kebutuhan komunikasi mereka. Maka kali ini kami akan memberikan informasi mengenai Samsung Galaxy Star yang merupakan ponsel simpel OS Android v4.1.2 Jelly Bean yang kaya fitur dan telah disiapkan sesuai dengan anggaran para konsumen muda yang tentunya masih duduk di bangku sekolah.
Samsung-Galaxy-Star-S5282
Desain Samsung Galaxy Star S5282
Untuk dimensi ponsel ini adalah 105 x 58 x 11.9 mm; dengan Berat: 100.5 gram; layar touchscreen; port audio 3.5 mm; material plastik; volume rocker, lubang mic; tombol power/lock; tombol navigasi pada bawah layar, back, setting wizard.
Salah satu dari jagoan seri Galaxy ini, mempunyai bentuk tubuh ergonomis. Pada keempat sudutnya berbentuk bulat, yang membentuk sebuah kurva manis. Dan sedangkan di bagian back casingnya mempunyai bentuk cembung di bagian pinggir. Penambahan dari aksentuasi bahan alumunium yang ada pada bagian sekeliling bodi ponsel hal ini menambah kesan yang dinamis. Meski terkesan mungil akan tetapi Anda wajib menggenggam ponsel Samsung Galaxy Star dengan sangat hati-hati. Sebab bahan casingnya ini terbuat dari plastik yang cukup glossy yang akan menjadikannya licin pada saat di genggaman tangan Anda. Dan Terlebih lagi, pada ponsel ini tidak akan memberikan kontur pada bagian back casingnya.
Di bagian depannya Anda akan mendapatkan sebuah layar sentuh yang akan didampingi oleh tombol navigasi yang berbentuk oval, serta diapit 2 sensitive touchkey, yang akan menuju ke setting wizard dan juga back.
Pada Galaxy Star ini tidak banyak membekali diri dengan adanya ragam tombol pada sekujur tubuhnya. Di sisi kanan atau posisi vertikal terdapat sebuah tombol daya atau tombol penguncian serta pada sisi kirinya terdapat sebuah tombol volume. Di bagian atasnya terdapat ukuran 3.5mm audio port serta celah untuk membuka casing.
Meskipun mempunyai kemampuan untuk membaca dual SIM, pada ponsel Galaxy Star ini tidak mempunyai hotswa. Pada slot yang kedua pada micro SIM-nya juga terletak pada bagian dalam, dan sehingga untuk melakukan pemasangnya Anda harus terlebih dahulu membongkar pasang baterainya terlebih dulu.

Samsung Galaxy Star S5282 dengan Dual SIM pemilik Harga Minim Rating: 4.5 Diposkan Oleh: A-Man Behind U

0 komentar:

Posting Komentar

Cara Berkomentar :
1.Sesuai Topik
2.Jangan Mengundang Sara
3.Berkomentar Dengan Bijak
4.Jika Ada Link Mati Laporkan Di Contacs Us
Note : Kami akan respone 1x24 jam harap di bookmark
NB: Untuk Menggunakan Emoticon Gunakan Kode Emoticon Seperti Emoticon Facebook